Allview X2 Soul merupakan Android octa core dan sebagai penerus dari Allview X1 Soul. Berikut adalah fitur dan spesifikasinya:
Desain
Allview X2 Soul menggunakan bahan unibody, All View X2 Soul memiliki dimensi bodi sebesar 145.1 x 70.1 x 5.6 mm dan bobot 129 gram, yang memmbuatnya tampil tip8is dan elegan. Allview X2 Soul memiliki desain pilihan warna putih yang dicampurkan dengan metal berwarna gold dan hitam. Allview X2 Soul menggunakan layar sentuh 5 inci, dengan paduan menggunakan teknologi Super AMOLED dengan resolusi Full HD 1080 x 1920 piksel.
Hardware
All View X2 Soul ditanamkan prosesor Octa-core Cortex-A7 dengan kecepatan 1.7 GHz dari chipset MediaTek MT6592. dan dukungan RAM 2 GB dan grafis dari Mali-450MP4. dengan sistem operasi Android 4.2 Jelly Bean yang belum dikonfirmasi bisa diijinkan update ke Android 4.4.2 KitKat. Allview X2 Soul menggunakan memori internal dengan kapasitas 16 GB dan tidak dilengkapi dengan slot MicroSD.
Kamera
All View X2 Soul memiliki kamera utama 13 megapiksel yang di padu degan sensor dari Sony IMX135 dan sistem RGBW, LED flash, auto fokus, HDR dan smile detection. Untuk kamerea sekundernya memiliki ukuran 5 megapiksel yang bisa digunakan untuk menjalankan fitur video call dan video chat.
Konektivitas
All View X2 Soul menggunakan slot micro SIM pada jaringan GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 dan HSDPA 900 / 2100. Denagan fitur pendukung konektivitas lain seperti Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Hotspot, Bluetooth 4.0 dan Micro USB 2.0.
Fitur Lain
Allview X2 Soul memiliki fitur tanbahan lain, seperti Light Sensor, Proximity, Distance Sensor, GPS, Media Player, Video Recorder, FM Radio, Media Player, Audio Recorder denagn tambahan aplikasi Google Play Store, Gmail dan Google Maps. Ditambah fitur bawaan seperti Quick Menu, Tap 2 Wake Up, Fake Call, Switch Button dan Weather App. Allview X2 Soul memiliki baterai dengan kapasitas 2300 mAh.
Harga
Harga Allview X2 Soul , Allview X2 Soul Di banderol dengan harga Rp 3,6 jutaan.